SELAMAT DATANG DI WEBSITE DESA MUTIH WETAN : SELALU UPDATE INFORMASI TERKAIT DENGAN DESA MELALUI WEBSITE INI UNTUK MENDORONG TERCAPAINYA PEMERINTAHAN DESA YANG TRANSPARAN, AKUNTABEL, DAN TERPERCAYA

Artikel

SUMBER DAYA ALAM

02 Oktober 2021 12:25:13  KKNIK IAIN KUDUS  1.019 Kali Dibaca 

Sumber Daya Alam (SDA) merupakan sesuatu yang bisa diambil atau dimanfaatkan dari alam karena nilai manfaat untuk memenuhi kebutuhan manusia. Beberapa contoh Sumber Daya Alam yang relatif melimpah atau yang bisa diperbarui misalkan adalah air, produk pertanian, perkebunan, kehutanan, peternakan, dan sebagainya.

Mutih Wetan  memiliki potensi Sumber Daya Alam (SDA) yang melimpah berupa produk pertanian dan perkebunan. Rata-rata warga Desa Mutih Wetan bermata pencaharian sebagai petani padi. Padi merupakan jenis tanaman yang berasal dari hasil alam. Padi juga merupakan satu jenis tanaman budidaya sebagai dasar makanan pokok masyarakat Indonesia, karena tanaman padi ini memiliki manfaat bagi manusia. Hasil panen padi Desa Mutih Wetan sangat melimpah, selain dijual keluar daerah padi dan beras juga dimanfaatkan sendiri oleh masyarakat untuk dikonsumsi sehari-hari.

Selain dari hasil pertanian berupa padi, Desa Mutih Wetan juga terdapat hasil perkebunan berupa ketela, Jambu, dan sayur-sayuran. Dari beberapa produk Sumber Daya Alam yang dihasilkan tersebut yang paling mendominasi di Desa Mutih Wetan adalah padi.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Aparatur Desa

Back Next

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Letnan Azhari
Desa : Mutih Wetan
Kecamatan : Wedung
Kabupaten : Demak
Kodepos : 59554
Telepon :
Email :

 Statistik

 Arsip Artikel

03 Oktober 2021 | 2.551 Kali
SUMBER DAYA MANUSIA
02 Oktober 2021 | 1.019 Kali
SUMBER DAYA ALAM
15 September 2021 | 947 Kali
Sejarah Desa Mutih Wetan
06 September 2021 | 797 Kali
PROFIL WILAYAH DESA
20 Januari 2021 | 735 Kali
Pemerintah Desa Mutihwetan
20 September 2021 | 674 Kali
STRUKTUR BPD
07 September 2021 | 641 Kali
VISI DAN MISI

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:72
    Kemarin:118
    Total Pengunjung:40.593
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.145.38.251
    Browser:Mozilla 5.0