SELAMAT DATANG DI WEBSITE DESA MUTIH WETAN : SELALU UPDATE INFORMASI TERKAIT DENGAN DESA MELALUI WEBSITE INI UNTUK MENDORONG TERCAPAINYA PEMERINTAHAN DESA YANG TRANSPARAN, AKUNTABEL, DAN TERPERCAYA

Artikel

MAHASISWA KKN-IK IAIN KUDUS AJAK ANAK-ANAK MUTIH WETAN JALAN SEHAT

24 September 2021 10:21:59  KKNIK IAIN KUDUS  111 Kali Dibaca  Berita Lokal

Wedung (24/09), Mahasiswa KKN-IK IAIN Kudus melaksanakan kegiatan jalan sehat di pagi hari bersama anak-anak di desa Mutih Wetan Kecamatan Wedung Kabupaten Demak. Selain melakukan jalan sehat mahasiswa KKN-IK IAIN KUDUS mengajak para anak-anak untuk berziarah ke makam Mbah Maulana Jumadil Qubro Keramat yang merupakan figur cikal bakal desa Mutih Wetan.

Anak-anak desa mutih wetan sangat antusias mengikuti kegiatan Jalan Sehat tersebut melewati beberapa kampung dan persawahan. Disepanjang perjalanan peserta jalan sehat dapat menikmati indahnya pemandangan alam dengan udara yang sejuk serta dihiasi dengan sikap jenaka, canda dan tawa di sepanjang jalan Hal itu menyebabkan kegiatan jalan sehat tersebut sangat menyenangkan dan setelah menempuh perjalanan kurang lebih sekitar 2 Km, para siswa-siswi kembali tiba di makam Mbah Jumadil Qubro Kramat.

Jalan sehat ini dapat menjadikan siswa-siswi agar hidup sehat dikehidupan bermasyarakat. Saat perjalanan mahasiswa KKN-IK IAIN Kudus mengajari tentang hidup bersih. Contoh kecilnya adalah apabila ada sampah ditengah jalan kita akan mengambilnya dan di buang di tempat sampah, kemudian jika ada ranting pohon atau batu kita tempatkan dipinggir jalan agar tidak menghalangi orang lewat.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Aparatur Desa

Back Next

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Letnan Azhari
Desa : Mutih Wetan
Kecamatan : Wedung
Kabupaten : Demak
Kodepos : 59554
Telepon :
Email :

 Statistik

 Arsip Artikel

03 Oktober 2021 | 2.553 Kali
SUMBER DAYA MANUSIA
02 Oktober 2021 | 1.022 Kali
SUMBER DAYA ALAM
15 September 2021 | 948 Kali
Sejarah Desa Mutih Wetan
06 September 2021 | 798 Kali
PROFIL WILAYAH DESA
20 Januari 2021 | 736 Kali
Pemerintah Desa Mutihwetan
20 September 2021 | 675 Kali
STRUKTUR BPD
07 September 2021 | 642 Kali
VISI DAN MISI

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:176
    Kemarin:118
    Total Pengunjung:40.697
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.145.50.71
    Browser:Mozilla 5.0